Keunggulan dan Fakta Universitas Negeri Jakarta
Universitas Negeri Jakarta atau yang lebih kita kenal sebagai UNJ adalah salah satu kampus negeri terbaik yang ada di Indonesia. Terlekat di ibu kota Indonesia, yaitu DKI Jakarta, kampus ini telah menjadi kampus pilihan banyak calon mahasiswa baru karena kualitas dan prestasinya. Sebagai sebuah kampus yang dulunya dikenal dengan sebutan IKIP (Institut Keguruan dan Ilmu…