Syarat Rukun Nikah dalam Islam Penting untuk Umat Muslim

Sebelum Anda  membahas lebih lanjut tentang syarat dan rukun nikah, maka ada baiknya memang Anda  paham dan tahu benar dengan arti perkawinan itu sendiri. kalau Anda  mengartikan menurut katanya, maka kata nikah atau kawin artinya adalah menyatu. Untuk bisa membuat Anda  sah dalam melakukan perkawinan, maka harus ada yang namanya ijab qobul. Nah, di dalam…